Ads Top

Mari Berbagi Jendela Dunia

Mari Berbagi Jendela Dunia
Sebuah Ide kecil akan menjadi besar ketika ide itu sebenarnya memang besar, hehe. Ide itu lahir dari Kepala Suku Jalur Blogger, yaitu Gerakan Online Hibah Sejuta Buku Ala Blogger. Ide yang cemerlang memang, karena Buku adalah jendela dunia, tapi sekarang kan ada internet. Apakah internet ada disetiap penjuru kampung? tentu tidak. Masih banyak daerah-daerah tertinggal dan anak-anak serta masyarakat disana butuh buku-buku untuk melihat dunia ini.

Maka Mari Kita Sumbangkan sebagian Buku-buku yang kita punya. Gerakan Online Hibah Sejuta Buku Ala Blogger ini adalah Kerjasama Blogger Bertuah dan Jalur Blogger.

Untuk Wilayah Riau telah disepakati dari kawan-kawan komunitas Blogger di Riau, bahwa NanLimo yang mengakomodir gerakan ini. Oleh sebab itu segera layangkan Buku-buku anda untuk anak-anak generasi penerus bangsa, Mari Berbagi Jendela Dunia melalui :

alamat: JL. Swakarya. Perum Mutiara Permai. Blok C12. Panam, Pekanbaru Riau. 28293
Email: nanlimo@gmail.com
Contack: +6281365422233

Tidak Tertutup kemungkinan Gerakan Online ini akan lebih meluas, maka kita semua menghimbau kepada Kawan-kawan Komunitas Blogger lainnya untuk bergabung dalam gerakan ini.

8 komentar:

  1. Aku siap membantu Tenaga dan Pikiran buat acara Gerakan Hibah Sejuta Buku... kalau boleh saran gimana kita seberkan juga di Universitas2.

    BalasHapus
  2. Nan Limo sang Datuk Bertuah....ide brilian bro....!!!

    BalasHapus
  3. pagi sobatku
    berkunjung nich
    terima kasih

    BalasHapus
  4. met pagi
    Selamat Menunaikan Ibadah Puasa

    BalasHapus
  5. Terbongkarnya Rahasia Sukses...!

    BalasHapus
  6. Nice info
    di tungu info selanjutnya..

    >> INF <<

    BalasHapus

Hai blogger, Salam kenal. Terima kasih sudah berkunjung kesini.

Diberdayakan oleh Blogger.